UAS PKn Kelas 4 SD Semester 1
Ulangan Akhir Semester (UAS) PKn Kelas 4 SD Semester 1
A. Isilah titik-titik di bawh ini!
- Kepala pemeritah daerah tingkat I adalah ….
- Kepala pemeritah daerah tingkat II adalah ….
- Penghasilan dari kepala desa adalah ….
- Pemerintahan desa setingkat dengan ….
- Lembaga kejaksaan yang terdapat di kota/kabupaten adalah ….
- Camat diangkat dan diberhentikan oleh ….
- Lurah bertanggung jawab kepada ….
- Bupati/Wali Kota bertanggung jawab kepada ….
- Gubernur bertanggung jawab kepada ….
- Daerah otonom kota dibentuk atas asas ….
- Lembaga pendidikan dan kebudayaan berada di bawah dinas ….
- Kabupaten/Kota merupakan kumpulan beberapa ….
- Lembaga yang membuat peraturan desa bersama kepala desa adalah ….
- Gubernur bertanggung jawab kepada ….
- Kedudukan wali kota setingkat dengan ….
- Pemimpin Komando Daerah Militer adalah ….
- Salah satu tugas gubernur adalah mengawasi ….
- Gubernur dan Wakil Gubernur dilantik oleh ….
- Lembaga eksekutif kota adalah ….
- Pilkada dilaksanakan setiap ….
- Pemerintah desa dipimpin oleh ….
- Apabila kepala desa berhalangan maka tugas dilaksanakan oleh ….
- Tugas polsek adalah ….
- Tugas polres adalah ….
- Tugas polda adalah ….
- Puskesmas berada diwilayah ….
- Tugas utama DPRD adalah membuat ….
- Pasangan kepala daerah diajukan oleh ….
- Kepala daerah dipilih melalui ….
- Peraturan daerah tingkat provinsi dibuat oleh ….
B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan jelas!
- Apa perbedaaan pengadilan pemerintahan desa dan kelurahan?
- Apa itu kabupaten?
- Tuliskan 4 muspida provinsi!
- Apa perbedaaan pengadilan negeri dan kejaksaan negeri?
- Sebutkan hak dan kewajiban dari DPRD!
Posting Komentar untuk "UAS PKn Kelas 4 SD Semester 1"