Ulangan Harian IPA Kelas 3 SD Materi Gerak Benda
A.
Isislah
titik dibawah ini dengan jawaban yang singkat dan tepat!
- Benda yang dapat bergerak dengan cara memantul umumnya terbuat dari bahan ………
- Air mengalir dari tempat ……… ke ………..
- Jika dimasukkan ke dalam air benda yang berbahan besi seprti paku akan …………
- Benda berputar pada ……….
- Benda yang meluncur di atas permukaan kasar bergerak lebih ……….
- Gerak jatuh bola pingpong yang membentur lantai dan kembali ke atas disebut ……
B.
Jawablah
pertanyaan di bawah ini dengan benar dan lengkap!
- Tuliskan 6 macam gerak benda !
- Apa perbedaan gerak benda menggelinding dan berputar?
- Tuliskan 3 contoh benda yang dapat tenggelam bila dimasukkan ke dalam air!
- Tuiskan faktor-faktor yang mempengaruhi gerak benda?
Posting Komentar untuk "Ulangan Harian IPA Kelas 3 SD Materi Gerak Benda"